Pengertian Motor 2 Tak, Motor 4 Tak dan Motor Diesel

Pengertian Motor 2 Tak
Pengertian Motor 4 Tak
Pengertian Motor Diesel

Mesin dua tak adalah mesin pembakaran dalam yang dalam satu siklus pembakaran terjadi dua langkah piston, berbeda dengan putaran empat-tak yang mempunyai empat langkah piston dalam satu siklus pembakaran, meskipun keempat proses (intake, kompresi, tenaga, pembuangan) juga terjadi. Mesin dua tak juga telah digunakan dalam mesin diesel, terutama rancangan piston berlawanan, kendaraan kecepatan rendah seperti mesin kapal besar, dan mesin V8 untuk truk dan kendaraan berat lainnya. Sebetulnya cara kerja pada mesin motor 2 tak sangat simpel, hakekatnya mesin motor 2 tak pada sebuah ruang pembakarannya terjadi dua kali langkah piston. Sebelum semuanya dijelaskan ada dua singkatan : Titik Mati Atas  (TMA) atau dengan kata lain Upstroke, Titik Mati Bawah (TMB) atau dengan kata lain Downstroke......



InformasiDescription
Nama File:Pengertian Motor 2 Tak, Motor 4 Tak & Motor Diesel
Tugas:SMK Otomotif
Jumlah Hal.:10 L
Link Download:[Click Here]
Incoming Search : perbedaan motor 2 tak dan 4 tak, pengertian motor 2 tak, pengertian motor 4 tak, pengertian motor diesel, cara kerja motor 4 tak, cara kerja motor 2 tak, cara kerja motor diesel,

Post a Comment

  • Digg
  • del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Yahoo! Buzz
  • Technorati
  • Facebook
  • TwitThis
  • MySpace
  • LinkedIn
  • Google
  • Reddit
  • Netvibes

POPULAR POSTS

Design by Blogger Tune-UpCopyright © 2011 Makalah Pelajar | Privacy - Disclaimer - Tentang Makalah Pelajar